Salmon Untuk Diet Sehat



Salmon Untuk Diet Sehat

Tingginya angka kematian akibat serangan jantung, hipertensi dan stroke membuat sebagian orang beralih dalam gaya hidup sehat. Rendahnya kesadaran individu untuk memiliki gaya hidup sehat dengan mengkonsumsi makanan yang mendongkrak angka kolesterol baik dalam tubuh. Ada berbagai macam diet untuk mengdongkrak angka kolesterol baik, salah satunya adalah diet dengan mengkonsumsi salmon.

Diet dengan mengonsumsi Salmon dapat memberikan asupan omega 3. Diet dengan mengkonsumsi ikan secara proporsional yaitu mengurangi asupan karbohidrat dan menggantinya dengan dua porsi ikan berminyak setiap minggunya. Hal ini menarik banyak orang untuk melakukan diet dengan mengkonsumsi ikan. Ikan-ikan ini termasuk jenis salmon, kembung atau makarel, hearing ,sardin, dan tuna. Salah satu yang menjadi pilihan diet ikan adalah mengkonsumsi ikan salmon yang terkenal akan kandungan omega 3 yang cukup tinggi. Mengapa Salmon? Karena dalam 100 gram ikan salmon terkandung 1,4 gram omega 3, jumlah yang cukup tinggi dibandingkan dengan ikan yang lain.

Kandungan omega 3 dalam Salmon yang dapat mencegah penyakit jantung dan membantu menurunkan tingkat trigliserida jahat yang dapat meningkatkan risiko penyakit jantung. Asam lemak Omega-3 adalah jenis asam lemak tak jenuh ganda yang hanya bisa didapatkan dari makanan. Sebuah lembaga penelitian nutrisi di San Francisco melakukan penelitian yang hasilnya menunjukkan bahwa pola diet dengan mengkonsumsi salmon selama 20 hari dapat meningkatkan kadar HDL sebesar 10% dari angka normal. Kolesterol merupakan material berwarna kekuningan yang bercokol di arteri tubuh manusia dan mengakibatkan pembuluh darah menyempit. Mengendalikan kadar kolesterol dengan menyusun rencana diet sehat untuk menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan meningkatkan kolesterol baik (HDL) merupakan satu keharusan menjaga kesehatan tubuh.

Diet ini  juga menyehatkan sekaligus untuk perlindungan saluran pencernaan dan membantu sebagai penawar terhadap beberapa jenis penyakit kanker. Orang yang mengkonsumsi salmon memiliki kemungkinan lebih kecil untuk terkena kanker usus, payudara, kerongkongan, faring, pankreas, mulut, lambung ovarium, dan rektum. Salmon juga termasuk salah satu ikan yang memiliki banyak manfaat, Salah satunya kaya akan protein bermanfaat untuk Anda yang ingin menurunkan berat badan dan juga meningkatkan kualitas otak.

Inilah keunggulan salmon untuk diet sehat Anda. Jangan lupa kunjungi website kami di www.phaseoslim.com atau www.susudiet.net

0 Comment "Salmon Untuk Diet Sehat"

Posting Komentar

Thank you for your comments